-Assalamualaikum sob-
Apa kabar sob sobku hari ini?semoga dalam keadaan sehat saat membaca artikel saya kali ini, amin. Baik, disini saya akan share lanjutan materi Dynamic Host Control Protocol atau biasa kita sebut dengan DHCP. Berhubung saya tidak suka basa basi langsung saja kita mulaaaiii.....
# DHCP (Dynamic Host Control Protocol)
Pertama kita buat dulu topologi seperti dibawah dan tentukan ip addressnya sesuai keinginan sob ,
Router>en
Router#conf t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Router(config)#int f0/0
Router(config-if)#ip add 10.10.10.1 255.255.255.0
Router(config-if)#
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#
%LINK-5-CHANGED: Interface FastEthernet0/0, changed state to up
%LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface FastEthernet0/0, changed state to up
Router(config-if)#ex
Router(config)#ip dhcp pool DHCP
Router(dhcp-config)#network 10.10.10.0 255.255.255.0
Router(dhcp-config)#default-router 10.10.10.1
Router(dhcp-config)#ex
Router(config)#ex
Router#
# DHCP (Dynamic Host Control Protocol)
Pertama kita buat dulu topologi seperti dibawah dan tentukan ip addressnya sesuai keinginan sob ,
Lanjut sob kita masuk ke CLI router, dan ketikan perintah dibawah :
Router>en
Router#conf t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Router(config)#int f0/0
Router(config-if)#ip add 10.10.10.1 255.255.255.0
Router(config-if)#
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#
%LINK-5-CHANGED: Interface FastEthernet0/0, changed state to up
%LINEPROTO-5-UPDOWN: Line protocol on Interface FastEthernet0/0, changed state to up
Router(config-if)#ex
Router(config)#ip dhcp pool DHCP
Router(dhcp-config)#network 10.10.10.0 255.255.255.0
Router(dhcp-config)#default-router 10.10.10.1
Router(dhcp-config)#ex
Router(config)#ex
Router#
Setelah itu sob sob bisa mengatur ip address secara otomatis menggunakan DHCP
Langkah langkah :
- Masuk ke PC0, klik Desktop dan ganti default static menjadi DHCP dan tunggu sampai ip address muncul sob,
Lakukan hal sama pada setiap PC sob,
Kemudian kita test Ping antar PC menggunakan PDU :
Sekian materi dhcp dari saya hari ini, kita lanjut lain waktu semoga bisa membantu mina san semuanya. berikan komentar sob sob dibawah supaya saya bisa terus maju dan semangat yaaa....
Terima kasih.
-Assalamualaikum sob-
1 Comment:
muaannntaaabbbbb
Posting Komentar